Berbagi gambar hasil pemindaian dengan teman dan kerabat (perangkat
dihubungkan USB)
Berbagi gambar hasil pemindaian dengan menekan
Scan To
pada panel kontrol.
Untuk menggunakan tombol
Scan
, tempatkan gambar menghadap ke permukaan
kaca, pilih lokasi dimana Anda ingin mengirim gambar, dan mulai memindai.
Catatan
Jika sebelumnya Anda telah memasang HP Instant Share pada jaringan,
Anda tidak akan bisa menggunakan HP Instant Share pada perangkat yang
terhubung USB.
1
Muat sumber asli menghadap ke bawah pada kaca di sudut kanan depan atau
(jika Anda menggunakan baki pemasuk dokumen) dalam baki dokumen.
2
Di area Scan, tekan
Scan To [Pindai Ke]
.
Menu
Scan To
akan terlihat pada layar grafis berwarna.
3
Gunakan panah dan untuk memilih
HP Instant Share
.
4
Tekan
OK
untuk memilih tujuan dan memindai gambar.
Gambar dipindai kemudian ditampilkan pada komputer Anda.
Bab 8
76
HP Officejet 7300/7400 series all-in-one
Scan [Pindai]
Untuk pengguna Windows, perangkat lunak HP Image Zone terbuka pada
komputer Anda. Tab HP Instant Share akan terlihat. Thumbnail dari gambar
yang dipindai terlihat di Baki Pilihan. Informasi lebih lanjut tentang HP Image
Zone, lihat layar HP Image Zone Help yang menyertai perangkat lunak.
Untuk pengguna Macintosh, perangkat lunak aplikasi client HP Instant Share
terbuka pada komputer Anda. Thumbnail dari gambar yang dipindai akan terlihat
di window HP Instant Share.
Catatan
Jika Anda menggunakan Macintosh OS versi yang lebih baru dari OS X
v10.1.5 (termasuk OS 9), gambar yang dipindai akan dimuat ke
HP Galeri pada Macintosh Anda. Klik E-mail. Kirim gambar sebagai
lampiran e-mail dengan mengikuti petunjuk pada layar komputer Anda.
Ikuti petunjuk yang muncul pada komputer untuk berbagi pindai dengan orang
lain dengan menggunakan HP Instant Share.